1. abad ke-7 dan 8
(-)Terdapatnya perkampungan orang islam dikerajaan sriwijaya,
(-)Terdapatnya istilah zabag/zabay= sriwijaya (dimuseum kuno mesir).
2. abad ke 11
(-)Ditemukannya batu nisan berbahasa arab yang bertulis meninggalnya fatimah binti maimun thn 1082,leran gresik (jawa timur).
3. abad ke 13-->islam berkembang disumatra terutama didaerah perlak,aceh yaitu :
(-)Ditemukan batu nisan sultan malik al shaleh,
(-)Cerita Marco Pollo yang pernah singgah diperlak bahwa penduduk perlak telah menganut agama islam tetapi diluar perlak belum jelas,
(-)Catatan Ibnu Batitah yang pernah singgah ke samudra passai isinya yaitu: raja dari samudra passai telah menganut mashab imam syafi'i.
4. abad ke 15
(-)Menurut catatan musyafir cina yg bernama Ma-Huan masyarakat pantai utara jawa timur telah menganut agama islam.
Perkembangan Islam di Indonesia
a. perdagangan = adanya pedagang gujarat arab dan persia yang tinggal diindonesia serta berinteraksi dengan masyarakat indonesia sambil menyebarklan agama islam.
b.perkawinan = para pedagang gujarat arab dan persia membentuk perkampungan yg disebut pekojan dan mengadakan pernikahan dgn wanita2 indonesia terutama putri raja.
c. pendidikan = adanya peranan para wali dan ulama yangg mendirikan pesantren didaerah-daerah nusantara.
d. politik = terdapatnya kekuasaan raja yang mutlak yang berperan dalam proses islamisasi
e. Tasawuf (golongan sufi) = mengajarkan islam dengan cara menyesuaikan dengan pola pikir masyarakat nusantara.
f. dakwah = terdapatnya peranan para wali songo dalam menyebarkan islam keseluruh nusantara.
g. kesenian = terdapatnya kesenian wayang yang dilakukan oleh sunan kali jaga, kemudian alat musik(bonang).
sistem dan struktur sosial memperalat masa kerajaan islam
a. golongan raja dan keluarga = sekelompok masyarkat yg bertempat tinggal dilingkungan kerajaan.cont: raja,ank raja,saudara raja.
b. golongan elite = sekelompok masyarakat yang memiliki kedudukan terkemuka dilingkungan masyarakat.cont:kepala desa,bangsawan.
c. golongan non elite = sekelompok masyarakat yang menduduki lapisan masyarakat bawah.cont:pedagang,petani,nelayan.
d. golongan hamba sahaya = sekelompok masyarakat yang menduduki lapisan terbawah/paling bawah.cont:budak.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar